
Kegiatan Lomba Desa ini di selenggrakan oleh DPMD Kabupaten Paser yang di ikuti sembilan desa mewakili masing-masing kecamatan antara lain Desa Samurangau, Mendik Karya, Sekurou Jaya, Uko, Luan, Tempakan, Suatang dan Sempulang serta Padang Jaya.
Setelah Melewati Berbagai Proses Seperti Melengkapi Pemberkasan, Pembuatan Video Konten Dan Presentasi Power Poin yang Akan Di Paparkan Pada Saat Lomba.
Di kutip Dari Website Resmi Media Center Kabupaten Paser Pada Tanggal 27 Februari 2025. Di umumkan Bahwasanya Desa Padang Jaya Di Tetapkan Sebagai Juara 1 Dalam Lomba Desa Pada tahun 2025 Tingkat Kabupaten yang akan melanjutkan Tingkat Provinsi Untuk Mewakili Kabupaten Paser.
Sumber : https://mediacenter.paserkab.go.id/.../dpmd-paser.../